Pramugari 'Spill' Nomor Kursi yang Tak Layak Pilih di Pesawat
Setiap orang pasti punya nomor kursi favorit di pesawat. Kursi-kursi favorit ini boleh jadi dinilai nyaman bagi masing-masing individu.
Tapi tunggu dulu, ternyata ada kursi terburuk di pesawat yang sebenarnya tak layak pilih. Bagaimana jika kursi ini sama dengan kursi favorit Anda?
Seorang pramugari dari Tui Airways berbagi soal pilihan kursi terburuk di dalam pesawat. Kursi ini dinilai tak layak dipilih jika Anda menginginkan pelayanan yang baik dari awak kabin.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
"Jika Anda melakukan penerbangan jarak pendek, kemungkinan besar Anda akan kekurangan makanan karena duduk di tengah pesawat," ujar Tara, seorang awak kabin di Tui Airways.
Bahkan, Anda bisa melewatkan camilan favorit dalam penerbangan jika memilih kursi di barisan tengah tersebut.
Tara mengatakan, pramugari biasanya akan memulai dari depan dan belakang saat akan menawarkan makanan pada penumpang.
"Kami selalu memulai dari depan dan belakang, lalu berjalan ke arah tengah," ujar Tara.
Jika Anda menjadi penumpang di barisan tengah, Anda disarankan untuk membawa makanan instan yang cukup ditambahkan air panas.
Tips terbaik lainnya adalah melakukan perjalanan di luar jam sibuk dan bertanya lebih awal di meja check-in.
(asr/asr)(责任编辑:综合)
- Para Menteri dan Wakil Menteri yang akan Jalani Pembekalan di Magelang Diberikan Seragam
- Tak Terima, dr Rizky Ungkap Fakta di Balik Pemecatannya oleh Kemenkes
- VIDEO: Melihat Hamparan Bunga Tupil di Taman Tulip Terbesar di Asia
- Ide Jawaban Saat Ditanya 'Kapan Nikah?' dari yang Serius sampai Kocak
- 2025年英国大学风景园林专业排名
- Prabowo: RI Bakal Jadi Tempat Uji Coba Vaksin TBC Besutan Bill Gates
- Prabowo: RI Bakal Jadi Tempat Uji Coba Vaksin TBC Besutan Bill Gates
- RS Darurat Wisma Atlet Klaim Masih Bisa Terima Pasien Baru
- Jadwal dan Cara Cek Bansos BPNT 2024 Tahap 6 Lewat HP, Kapan Cair?
- 7 Fakta Menarik Tentang Ketupat: Sudah Ada Sejak Abad 15
- Dolar Kembali Melemah, Turunnya Permintaan Obligasi Membebani Pasar AS
- 柴可夫斯基学院怎么进?
- Pelindo Luncurkan Seri Buku Kapita Selekta Pengembangan Pelabuhan Perdana di Indonesia
- Ide Jawaban Saat Ditanya 'Kapan Nikah?' dari yang Serius sampai Kocak
- Terduga Teroris di Sibolga, Polisi Duga Ada Sisa Bom
- Lebaran, Jam Operasional Candi Borobudur Tambah 1 Jam
- 艺术类专业西班牙留学有哪些条件吗?
- Katanya Dikeroyok Pusat? Anies Menjawab: Mengapa Selalu Aku yang Mengalah
- 2025年美国大学钢琴表演专业排名
- PHK Ancam Krisis Ekonomi, Pengamat Sebut Indonesia di Ambang Dekade Stagnasi